Kategori: Bakti Sosial

Beragam Presentasi Program Kerja Warnai Penutupan KKN Mahasiswa UNISDA

Posted on by lppm

Unisda news – Beragam Presentasi Program Kerja Warnai Penutupan KKN Mahasiswa UNISDA di kecamatan Kepohbaru Kabupaten Bojonegoro sebelum upacara penutupan KKN dimulai. Selama kurang lebih sebulan, mahasiswa Universitas Islam Darul `Ulum Lamongan telah melakukan pengabdian dan pembelajaran di berbagai desa di kecamatan Kepohbaru. Beragam momen selama KKN (Kuliah Kerja Nyata) menjadi kenangan tersendiri bagi mahasiswa. […]

Read More

PENERIMAAN PROPOSAL INSENTIF RISET SISTEM INOVASI NASIONAL (INSINAS) GELOMBANG 2 PENDANAAN TAHUN 2019

Posted on by lppm

PENERIMAAN PROPOSAL INSENTIF RISET SISTEM INOVASI NASIONAL (INSINAS) GELOMBANG 2 PENDANAAN TAHUN 2019   Dengan ini kami sampaikan bahwa Direktorat Pengembangan Teknologi Industri, Direktorat Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan memberi kesempatan kepada peneliti dan lembaga-lembaga riset serta Industri di Indonesia untuk mengajukan  pada skema InSINas – Riset Pratama untuk pendanaan tahun 2019 dengan jadwal sebagai berikut: Pengusulan proposal dilakukan […]

Read More

Berangkat KKN Luar Negeri

Posted on by lppm

unisda.ac.id, Lamongan; Perguruan tinggi di Indonesia umumunya memiliki program Kuliah Kerja Nyata (KKN) bagi mahasiswanya. Sebuah Program dimana mahasiswa diterjunkan di tengah masyarakat untuk menerapkan ilmu, sekaligus belajar bagaiamana hidup bermasyarakat. Terlebih lagi kegiatan ini bertujuan untuk merealisasikan salah satu tri darma perguruan tinggi, yakni pengabdian kepada masyarakat. Dini hari pukul 06.00 hari kamis, 16 Agustus 2018 […]

Read More

Camat Kepohbaru Sambut KKN UNISDA

Posted on by lppm

unisda.ac.id, Lamongan- Salah satu pola strategis implementatif Tri Dharma Perguruan Tinggi dalam kehidupan kampus dan masyarakat adalah dilaksanakannya Kuliah Kerja Nyata (KKN) oleh mahasiswa. Setelah digelar upacara pemberangkatan di Unisda Lamongan, mahasiswa KKN lansung menuju kantor kecamatan Kepohbaru Bojonegoro (01/08). Kegiatan implementatif ini menuntut mahasiswa KKN untuk lansung terjun ke masyarakat, membaur dengan masyarakat, hidup bermasyarakat, serta […]

Read More

Camat Modo Terima Mahasiswa KKN UNISDA

Posted on by lppm

Unisda.ac.id, Lamongan- Universitas Islam Darul `Ulum (UNISDA) Lamongan kembali menerjunkan mahasiswanya melalui kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN), Sebanyak 17 kelompok yang kurang lebih terdiri dari 270 mahasiswa tersebar di 17 desa di kecamatan Modo dan 1 kelompok di kecamatan babat. Rabu (01/08) setelah mengikuti upacara pelepasan sekaligus pemberangkatan, mahasiswa unisda lamongan berkelompok sesuai dengan kelompok, kecamatan dan […]

Read More

Upacara Pemberangkatan KKN 2018

Posted on by lppm

Unisda.ac.id, Lamongan– Universitas Islam Darul `Ulum (UNISDA) Lamongan Rabu (01/08) mengadakan upacara pemberangkatan mahasiswa yang akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN). KKN pada tahun ini mengambil tema “Kita Tingkatkan Pembelajaran dan Pengabdian Masyarakat Desa Melalui Implementasi Iptek dan Norma Religi”.  Untuk semester ini, KKN diikuti oleh 534 orang, mahasiswa S1 dari semua jurusan dari 581 calon yang […]

Read More